Secara Rutin, CASN Pasir Putih NK Laksanakan Bimbingan Jasmani

    Secara Rutin, CASN Pasir Putih NK Laksanakan Bimbingan Jasmani
    Pondasi Awali Hari, CASN Pasir Putih Rutinkan Bimbingan Jasmani

    *Pondasi Awali Hari, CASN Pasir Putih Rutinkan Bimbingan Jasmani*

    NUSAKAMBANGAN - Bimbingan Jasmani adalah suatu bentuk aktifitas fisik yang bisa dilakukan kapan saja dan dimana saja. Berlari, berjalan, dan melompat adalah contohnya, Sabtu (04/06/2022).

    Dengan menggerakkan tubuh saja dan kita berkeringat itu sudah bisa dikatakan olahraga. Tetapi dalam pemahaman kebanyakan orang olahraga itu seperti hanya bermain bola, bulutangkis ataupun voli. Dengan demikian, kita harus mengerti apa itu pengertian dari olahraga yang tepat dan benar.

    Seperti yang dilakukan Petugas Lapas Pasir Putih setiap pagi melaksanakan olahraga yaitu diawali dengan lari bersama dan dilanjutkan dengan penguatan fisik, seperti push up, sit up, jumping jack, dan masih banyak lagi.

    Rutinitas ini dilakukan dengan didampingi senior yang sedang bertugas. Kegiatan ini dilakukan setelah subuh sekitar jam 5, kami para Punggawa High Risk Pasir Putih rutin melakukan kegiatan setelah lebaran.

    Para Petugas semangat sekali dalam menjalankan olahraga pagi karena mengingat manfaatnya yang banyak. Tak heran para Petugas Lapas Pasir Putih memiliki bentuk badan yang ideal dan proporsional.

    Kalapas High Risk Pasir Putiu Nusakambangan Fajar Nur Cahyono sangat mendukung dan mendorong semua kegiatan pembinaan jasmani kepada seluruh petugas khususnya CASN, karena akan memberi hasil positig bagi mereka sendiri dan organisasi. 

    " Penampilan dan kinerja harus seimbang, bimbingan jasmani dipagi hari harus menjadi rutinitas bagi CASN karena sebagai pondasi awal disiplin pada tubuh mereka" tandas Fajar dalam suatu forum

    Olahraga memiliki banyak sekali manfaat, yang paling utama adalah untuk menjaga kesehatan. Selain itu, tujuan lain dari olahraga adalah untuk menguatkan tubuh, mengatur pernapasan, hingga membantu meningkatkan daya tahan tubuh.

    Ditambah lagi, olahraga bisa meredakan stress, hal ini membuat olahraga tidak bermanfaat secara jasmani saja tetapi secara psikis juga, Oleh karena itu, olahraga sangatlah penting dalam kehidupan sehari-hari yang manfaat utamanya adalah menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh. Sehingga kegiatan yang dilakukan para CPNS Lapas Pasir Putih patut dicontoh oleh masyarakat umum.

    Jawa tengah Cilacap
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Meski Malam Hari, Petugas Lapas Pasir Putih...

    Artikel Berikutnya

    PK Lapas Kembangkuning Nusakambangan Terima...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran, Imparsial: Menguatnya Militerisme dan Kembalinya Dwifungsi TNI
    Polri Dirikan Dapur Lapangan dan Gelar Trauma Healing untuk Korban Kebakaran di Kebon Kosong
    Skrining TB - HIV Bagi Petugas Pemasyarakatan Lapas Permisan
    Petugas Lapas Permisan Ikuti Screening TB-HIV
    Lapas Besi Gelar Penandatanganan Pakta Integritas dan Komitmen Bersama
    Rapat Pemasangan Kabel Bawah Laut, Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) Provinsi Jawa Tengah Ajak PLN dan Beberapa Stakeholder Terlibat Aktif
    Optimalisasi Teknologi Pemasyarakatan Direktur Tikers Ditjenpas Berkunjung ke Lapas Karanganyar
    Lapas Karanganyar Jadi Fokus Kunjungan Kerja Direktur Tikers untuk Evaluasi Sistem Teknologi
    Pastikan Akuntabilitas Laporan Keuangan dan BMN, Lapas Karanganyar ikuti Rekonsiliasi
    Pentingnya pembacaan Tri Dharma Petugas Pemasyarakatan pada apel pegawai dan PPNPN Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan
    Ini Pesan Kalapas Besi, Teguh Suroso Pada Pegawai yang Lulus Jadi Taruna Poltekip 59
    Optimalisasi Teknologi Pemasyarakatan Direktur Tikers Ditjenpas Berkunjung ke Lapas Karanganyar
    Kerjasama Lintas Sektoral, Lapas Besi Kolaborasi dengan Densus 88 Berikan Pembinaan Pada Napiter
    Terbaik! Sertifikasi Halal Dapur LaCila Jamin Penyajian Makan Higienis Berkualitas
    Pentingnya pembacaan Tri Dharma Petugas Pemasyarakatan pada apel pegawai dan PPNPN Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan
    Tampil Beda, Ka KPLP Pasir Putih Pimpin Upacara Peringatan Hari Ultah kemenkumham RI Dengan Seragam Baru
    Pembimbing Kemasyarakatan Ahli Pertama Bapas Nusakambangan Lakukan Penggalian Data terhadap WBP Lapas Cilacap
    Lapsuska Ikuti Pendampingan Penyusunan Usulan Revitalisasi  Gedung dan Bangunan
    Permudah Masyarakat Buat Paspor di Hari Libur, Imigrasi Cilacap Luncurkan Aplikasi ANA-NGAPAK

    Ikuti Kami