Petugas Lapas Pasir Putih Hadiri Peresmian Posko Green Earth Team Kodim 0703/Cilacap

    Petugas Lapas Pasir Putih Hadiri Peresmian Posko Green Earth Team Kodim 0703/Cilacap
    Petugas Lapas Pasir Putih Hadiri Peresmian Posko Green Earth Team Kodim 0703/Cilacap

    CILACAP - Lapas Pasir Putih Nusakambangan menugaskan Kasi Admin Kamtib dan Staff Kamtib Lapas Pasir Putih dalam pelaksanaan kegiatan peresmian posko Green Earth Team Kodim 0703/Cilacap dan penanaman 2000 bibit magrove di komplek Cigimbal Park, Tritihkulon, Cilacap. Selasa(31/01/2023). 

    Tujuan dari kegiatan ini adalah agar Sistem pengamanan di sekitar perairan hutan mangrove akan semakin terjamin dengan adanya posko Green Earth Team dan penghijauan kembali hutan mangrove dengan ditanamnya 2000 bibit pohon. 

    Kegiatan dipimpin oleh Dandim 0703 Cilacap, Letkol lnf. Andi Afandi, S.l.P dan dihadiri oleh Forkompimda Cilacap. Turut hadir Dan Lanal Cilacap Kolonel (PM) Sugeng Subagyo, S. Sos, Asisten ekonomi dan Pembangunan Sekda Cilacap, Kasdim 0703/Cilacap, Kapolsek Cilacap Utara, BASARNAS, Kadis DLH, Area manager Comrel dan CSR PT.KPI RU IV Cilacap, General Manajer Unit III A PT.S2P Cilacap, Camat Cilacap Utara, Lurah Tritih Kulon, Perwira Staf dan Para Danramil Jajaran Kodim 0703/Clp, Perwakilan BUMN dan BUMD Kab.Cilacap, perwakilan Ka. Upt Lapas Se - Nusakambangan Cilacap, tamu undangan lainnya serta masyarakat sekitar. 

    Pelaksanaan kegiatan peresmian posko Green Earth Team berjalan lancar. Himbaun kepada masyarakat sekitar dan pengunjung Cigimbal Park untuk ikut dalam upaya menjaga kelestarian alam lingkungan sekitar.           /aj

    kumhamjateng kemnkumhamjateng
    ANJAR WAHYU KUSUMA

    ANJAR WAHYU KUSUMA

    Artikel Sebelumnya

    Penuh Semangat, Petugas Lapas Pasir Putih...

    Artikel Berikutnya

    Arisan Perdana di Tahun 2023 Dharma Wanita...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polri Dirikan Dapur Lapangan dan Gelar Trauma Healing untuk Korban Kebakaran di Kebon Kosong
    Skrining TB - HIV Bagi Petugas Pemasyarakatan Lapas Permisan
    Petugas Lapas Permisan Ikuti Screening TB-HIV
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Lapas Besi Gelar Penandatanganan Pakta Integritas dan Komitmen Bersama
    Rapat Pemasangan Kabel Bawah Laut, Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) Provinsi Jawa Tengah Ajak PLN dan Beberapa Stakeholder Terlibat Aktif
    Optimalisasi Teknologi Pemasyarakatan Direktur Tikers Ditjenpas Berkunjung ke Lapas Karanganyar
    Lapas Karanganyar Jadi Fokus Kunjungan Kerja Direktur Tikers untuk Evaluasi Sistem Teknologi
    Pastikan Akuntabilitas Laporan Keuangan dan BMN, Lapas Karanganyar ikuti Rekonsiliasi
    Pentingnya pembacaan Tri Dharma Petugas Pemasyarakatan pada apel pegawai dan PPNPN Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan
    Ini Pesan Kalapas Besi, Teguh Suroso Pada Pegawai yang Lulus Jadi Taruna Poltekip 59
    Rapat Pemasangan Kabel Bawah Laut, Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) Provinsi Jawa Tengah Ajak PLN dan Beberapa Stakeholder Terlibat Aktif
    Optimalisasi Teknologi Pemasyarakatan Direktur Tikers Ditjenpas Berkunjung ke Lapas Karanganyar
    Kerjasama Lintas Sektoral, Lapas Besi Kolaborasi dengan Densus 88 Berikan Pembinaan Pada Napiter
    Pentingnya pembacaan Tri Dharma Petugas Pemasyarakatan pada apel pegawai dan PPNPN Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan
    Tampil Beda, Ka KPLP Pasir Putih Pimpin Upacara Peringatan Hari Ultah kemenkumham RI Dengan Seragam Baru
    Pembimbing Kemasyarakatan Ahli Pertama Bapas Nusakambangan Lakukan Penggalian Data terhadap WBP Lapas Cilacap
    Lapsuska Ikuti Pendampingan Penyusunan Usulan Revitalisasi  Gedung dan Bangunan
    Permudah Masyarakat Buat Paspor di Hari Libur, Imigrasi Cilacap Luncurkan Aplikasi ANA-NGAPAK

    Ikuti Kami