Letkol Inf Setyo Budi Wibowo Siap Maju di Pilkada Cilacap

    CILACAP - Letkol Infantri Setyo Budi Wibowo atau SBW menyatakan kesiapannya untuk maju sebagai Bakal Calon Bupati Kabupaten Cilacap, dalam kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024 yang akan dilaksanakan pada (27/11/2024) mendatang.

    Saat ditemui Awak Media di Kediamannya di Kesugihan, Kabupaten Cilacap, menyampaikan, dirinya akan berkomitmen untuk mengikuti setiap tahapan sesuai aturan yang diberlakukan saat akan maju pada Pilkada mendatang.

    “Saya sebagai Putra Daerah Asli dan Lahir di Kesugihan, Kabupaten Cilacap, siap Maju, mencalonkan sebagai Bupati Cilacap, Niat saya buktikan dengan mengajukan Pensiun Dini dari Militer Atau TNI, " Ungkapnya, Selasa Malam (02/07/2024).

    Lebih lanjut, Pihaknya mengatakan bahwasanya sudah menyiapkan tim. Di tanah kelahirannya ini, Letkol SBW kembali menegaskan ia Lahir di Cilacap dari sejak kecil mulai Pendidikan TK hingga SMA di Kabupaten Cilacap.

    "Saya Sekolah di TK Pertiwi Kesugihan, SD di Kesugihan 1, SMP di Pesanggrahan dan SMA di Maos, Ada Sempat ada Orang yang Menghembuskan, Saya bukan Asli Cilacap, tapi nyatanya saya Lahir di Cilacap, melalui Pilkada ini, jika diberikan kesempatan ingin mengabdikan diri pada masyarakat Kabupaten Cilacap, " tambahnya.

    Dalam Keteranganya, Ia mengutamakan bahwa pihaknya sudah melakukan komunikasi dengan Partai Politik (Parpol) terkait keinginannya untuk maju dalam Pilbup Cilacap 2024.

    "Kami mempunyai Slogan Cilacap MANTAP yaitu Makmur Aman Ngayomi Taqwa, Amanah dan Prestasi, kita siap melakukan Perubahan lebih baik untuk Kabupaten Cilacap, selain itu kita ada Program Internet Gratis Bagi Warga Masyarakat Kabupaten Cilacap, " Tuturnya.

    Ia terbuka merangkul semua elemen masyarakat untuk ikut memajukan Kabupaten Cilacap Demi mensejahterakan Masyarakat.

    Pada kesempatan yang sama SBW Juga kedatangan tamu dari Jajaran Organisasi Masyarakat Gerakan Rakyat Indonesia Bersatu (Ormas Grib) Kabupaten Cilacap.

    (N.son)

    jawa tengah cilacap informasi berita cilacap terkini dan terbaru hari ini berita pilkada cilacap terkini dan terbaru hari ini sbw informasi terkini berita pilkada cilacap https://cilacap.indonesiasatu.co.id/letkol-inf-setyo-budi-wibowo-siap-maju-di-pilkada-cilacap https://youtu.be/bgonj08mwuk?si=uvdb6w49losbxl38
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Lapas Besi Fasilitasi Taruna Poltekip Magang...

    Artikel Berikutnya

    Monitoring dan Evaluasi, Kasi Admin Kamtib...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Membangun Positivisme Bangsa Indonesia di Tengah Ketidakpastian Ekonomi dan Geopolitik Dunia
    Lapas Pasir Putih Ikuti Zoom Meeting Percepatan Kinerja Sektor Sistem Pemerintaham Berbasis Elektronik
    Lapas Pasir Putih dan Upt se Jateng Ikuti Superfisi RDP, Kalender Kerja dan LKJIP
    Transfer Knowledge Emergency Response Team, Mentor TTD Lapas High Risk Pasir Putih Perkuat Skil Personil LP Khusus Karanganyar
    Partisipasi Lapas Karanganyar dalam Zoom Meeting Percepatan Data Responden Survei Peningkatan Integritas KPK di Kementerian Hukum dan HAM
    Penguatan Keamanan dan Ketertiban di Lapas / LPKA / Rutan Melalui Rapat Virtual dengan Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Tengah
    Pentingnya pembacaan Tri Dharma Petugas Pemasyarakatan pada apel pegawai dan PPNPN Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan
    SINERGI!!! Lapas Karanganyar Bersama Polda Kalbar dan Kejati Kalbar Bersinergi dalam upaya proses hukum Bandar Narkoba Resiko Tinggi jaringan internasional
    FKP RSUD Cilacap Untuk Pelayanan Yang Lebih Baik
    Intip Keseruan Petugas Panen Raya Sayur-Mayur di Beranggang Lapas Besi
    Optimalisasi Lahan Kosong oleh Tim Giatja Lapas Karanganyar Sebagai Bagian dari Upaya Mewujudkan Ketahanan Pangan Nasional
    Pentingnya pembacaan Tri Dharma Petugas Pemasyarakatan pada apel pegawai dan PPNPN Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan
    Tampil Beda, Ka KPLP Pasir Putih Pimpin Upacara Peringatan Hari Ultah kemenkumham RI Dengan Seragam Baru
    Pembimbing Kemasyarakatan Ahli Pertama Bapas Nusakambangan Lakukan Penggalian Data terhadap WBP Lapas Cilacap
    Lapsuska Ikuti Pendampingan Penyusunan Usulan Revitalisasi  Gedung dan Bangunan
    Permudah Masyarakat Buat Paspor di Hari Libur, Imigrasi Cilacap Luncurkan Aplikasi ANA-NGAPAK

    Ikuti Kami